- Marry My Husband
Marry My Husband adalah drama Korea adaptasi web novel yang sudah meluncur sejak 1 Januari 2024.
Serial ini mengusung genre fantasi, melodrama, dan pembalasan dendam.
Drama Korea ini berkisah tentang Kang Ji Won (Park Min Young), perempuan yang menjalani kehidupan berat sebagai istri.
Ia memiliki suami egois dan mertua yang selalu menuntut.
Baca juga: Profil Pemeran Drama Korea My Happy Ending
Di tengah kerja keras sebagai tulang punggung keluarga, ia didiagnosis mengidap kanker.
Suatu insiden membuatnya terlempar secara ajaib ke 10 tahun lalu saat masih SMA.
Page 5 of 5