Menurut Maia, pernikahan Al Ghazali dan Alyssa Daguise rencananya akan dilaksanakan pada pertengahan tahun depan. Pernikahan mereka akan digelar secara sederhana karena Alyssa Daguise tidak mau pernikahan digelar secara mewah mengundang banyak tamu undangan.
“Sudah tahu tanggalnya, tapi belum bisa di-spill. Mungkin pertengahan tahun 2025, sebelum tahun baru Islam lah pokoknya,” kata Maia Estianty di kanal YouTube Robby Purba.
*Ayo ikuti Inversi.id di Google News untuk mendapatkan informasi yang update seputar dunia hiburan, lifestyle, hingga berbagai berita menarik lainnya.
Page 3 of 3