Janji Tidak Akan Mengulang Kesalahan yang Sama
Chelsea pun berjanji tidak akan mengulangi kesalahan yang sama. Dan berjanji lebih berlatih untuk dapat membuat konten yang lebih baik.
“Ke depannya aku tidak akan mengulangi hal serupa lagi, dan aku akan lebih berlatih lagi untuk dapat membuat konten yang lebih baik. Terima kasih atas masukannya ya, sekali lagi mohon maaf,” ungkapnya.
Karena kegaduhan yang terjadi, kini Chelsea pun telah menghapus video yang dituding plagiarisme tersebut.
*Ayo ikuti Inversi.id di Google News untuk mendapatkan informasi yang update seputar dunia hiburan, lifestyle, hingga berbagai berita menarik lainnya.