Biodata dan Profil Ajeng Febria, Lengkap dengan Umur, serta Agama

By Alexander
2 Min Read
Foto: Ajeng Febria (instagram)

Ajeng Febria adalah penyanyi dangdut asal Blitar yang kini sedang naik daun. Beberapa lagu yang dinyanyikannya berhasil trending di Youtube.

Sejumlah lagu Ajeng Febria yang cukup mendapatkan perhatian publik, diantaranya berjudul Nyekso Batin, Babar Pisan, Dumes, Demi Kowe dan sebagainya.

Baca juga: Biodata dan Profil Ghea Youbi, Penyanyi Dangdut Cantik dari Bandung

- Advertisement -

Dari beberapa lagu yang dinyanyikannya oleh Ajeng, tampak telah ditonton jutaan kali di platform streaming Youtube.

Atas popularitasnya sebagai penyanyi dangdut semakin menanjak, membuat banyak orang yang penasaran dengan sosoknya.

Tak jarang banyak juga diantara netizen yang ingin mengetahui lebih jauh tentang biodata dan profil Ajeng Febria.

Profil Ajeng Febria

Berikut ulasan selengkapnya mengenai biodata dan profil lengkap Ajeng Febria, mulai dari berapa umurnya, serta agama yang diyakini olehnya.

Ajeng Febria merupakan penyanyi dangdut yang saat ini tengah digandrungi oleh publik. Suaranya yang indah dan sosoknya yang cantik jelita membuat dirinya banyak dikagumi.

Tidak mengherankan bila penyanyi yang diketahui berasal dari Blitar, Jawa Timur ini banyak menghiasi media sosial, mulai dari Instagram hingga TikTok.

Dalam karirnya sebagai penyanyi, diketahui Ajeng Febria saat ini berada pada manajmen media rekaman bernama Maska Music Digital dari Kediri.

Baca juga: Biodata dan Profil Shinta Arsinta, Penyanyi Dangdut Cantik dari Kediri

Selain dikenal sebagai penyanyi, sosok Ajeng Febria juga cukup aktif di media sosial. Tak jarang dirinya mengunggah kegiatan sehari-hari di Instagram pribadinya.

Tak hanya itu melalui akun Instagram @ajeng_febriaa, dirinya pun kerap mengunggah video promosi lagu-lagu terbarunya.

Leave a comment