Mengenal Autoimun
Penyakit autoimun adalah kondisi di mana sistem kekebalan tubuh menyerang jaringan sehat dalam tubuhnya sendiri.
Dilansir dari halodoc.com, penyakit autoimun masih meninggalkan banyak misteri soal penyebab pastinya. Bahkan, berlaku untuk para ahli.
Baca Juga: Fakta-fakta Hanum Mega Diduga Curangi Reseller yang Jual Produk Skincarenya
Menurut sebuah studi pada tahun 2014, wanita lebih rentan mengalami penyakit autoimun daripada pria.
Sering kali penyakit berawal selama tahun-tahun subur seorang wanita, yaitu usia 15-44 tahun.