Arab Saudi baru-baru ini mengumumkan rencana untuk menyelenggarakan Piala Dunia Esports, sebuah kompetisi tahunan yang akan mempertandingkan serangkaian game populer di seluruh dunia pada tahun depan atau 2024. Piala Dunia Esports diharapkan menjadi daya tarik wisatawan ke negaranya. (Foto: Pixabay)