PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk kembali menggratiskan tiket masuk bagi pengunjung yang ingin berbuka puasa dan ngabuburit di Stone Area, Symphony of The Sea, Kawasan Ancol, Jakarta Utara, selama bulan Ramadhan 1445 Hijriah.