2. Kota Tua Jakarta
Kota Tua Jakarta merupakan kawasan bersejarah yang dulunya merupakan pusat perdagangan Hindia Belanda. Di sini, terdapat berbagai bangunan bersejarah seperti Museum Fatahillah, Pelabuhan Sunda Kelapa, dan Café Batavia.
3. Taman Impian Jaya Ancol
Taman Impian Jaya Ancol merupakan kawasan wisata terpadu yang menawarkan berbagai pilihan wisata, seperti pantai, Dunia Fantasi (Dufan), Sea World Ancol, dan Atlantis Water Adventures. Tempat wisata ini cocok untuk wisata keluarga dan para pecinta adrenalin.
Baca juga: Tips Make Up Flawless ala Kirana Fary, Tampil Percaya Diri saat Lebaran 2024