Cerita Horor Suster Ngesot, Urban Legend yang Berawal dari Kasus Pemerkosaan dan Mutilasi

By DP
3 Min Read
Cerita horor suster ngesot, sebuah urban legend yang berawal dari kasus pemerkosaan dan mutilasi seorag suster oleh oknum dokter yang keji. (Foto: Pixabay)

Urban Legend Terkenal

Selain kedua versi tersebut, cerita horor Suster Ngesot yang telah menjadi salah satu urban legend asal Jawa Barat, menyebutkan Suster Ngesot sebagai seorang wanita cantik berdarah Belanda yang bernama Norah.

Norah bekerja di panti jompo dan kabarnya memiliki ilmu gaib. Sayangnya, ia menggunakan pengetahuannya tersebut untuk melakukan pembunuhan terhadap para penghuni panti jompo. Kekejaman Norah ini kemudian terungkap oleh warga sekitar.

Tragisnya, warga lalu menghakimi dengan cara yang sama kejamnya. Mereka menghukum Norah dengan cara memukuli kakinya hingga hancur berkeping-keping. Sejak itu, arwah Norah mengembara dengan cara berjalan sambil menyeret kaki yang hancur, menimbulkan gerakan ngesot yang menakutkan.

- Advertisement -

Baca Juga: Profil dan Biodata Gelandang Persib Levy Clement Madinda Fokus Menang di Kandang

Bahkan, beberapa rumah sakit tua di Indonesia juga diyakini memiliki cerita serupa.

Cerita-cerita tersebut menceritakan kisah seorang suster yang mengalami cacat akibat perlakuan kekerasan sebelum akhirnya meninggal.

Dikarenakan popularitas ceritanya yang menakutkan, Suster Ngesot bahkan diangkat ke layar lebar dalam beberapa film horor Indonesia atau menjadi elemen yang muncul di beberapa film.

Leave a comment