Jadi Tradisi Lebaran! Ini Perbedaan Parcel dan Hampers

By Anisa
2 Min Read
Jadi Tradisi Lebaran! Ini Perbedaan Parcel dan Hampers (Foto: Pixabay)

Perbedaan Hampers dan Parcel

Oleh karena itu, Parcel memiliki arti bingkisan berisi hadiah, seperti aneka kue, makanan dan minuman, hingga barang pecah belah, yang ditata dalam keranjang dan dikirimkan kepada orang-orang tertentu pada hari raya.

Dan hampers wadah besar dengan penutup. Bisa pula diartikan sebagai wadah berisi makanan dan minuman yang biasanya diberikan sebagai hadiah. Dalam artian ini, hampers bahkan identik dengan wadah keranjang.

Baca Juga: Mengenal Kain Shimmer, Tren Bahan Baju Lebaran 2024

- Advertisement -

Parcel biasanya dikemas dengan karud, plastik atau anyaman bambu. Sedangkan hampers dikemas dengan keranjang, kotak kayu atau rotan.

Leave a comment