Manfaat Daun Kenikir untuk Kesehatan, Mulai Cegah Diabetes Hingga Hipertensi

By Alexander
5 Min Read
Foto: Daun Kenikir (Istimewa)

5. Menurutkan Hipertensi

Daun kenikir juga disebut mampu menurunkan tekanan darah tinggi atau hipertensi. Manfaat daun kenikir ini sudah terbukti sebagaimana penelitian dalam Journal of Research in Medical Sciences (2015).

Baca juga: 4 Daftar Manfaat Kiwi untuk Ibu Hamil, Cegah Anemia dan Lancarkan Pencernaan

- Advertisement -

Berdasarkan penelitian tersebut, ekstrak daun kenikir dapat membantu menghambat peningkatan frekwensi detak jantung pada hewan uji. Hal ini karena daun kenikir memiliki efek diuretik atau kemampuan meningkatkan pembuangan garam dari tubuh melalui urine.

***

Meski daun kenikir punya segudang manfaat bagi kesehatan tubuh, namun perlu diingat bahwa seluruh manfaat daun kenikir tersebut masih belum didukung oleh bukti klinis yang memadai.

Penelitian yang dilakukan masih sebatas pada hewan percobaan, sehingga diperlukan penelitian lebih lanjut untuk memastikan efektivitas maupun efek sampingnya pada manusia.

Apabila Anda memiliki suatu kondisi medis dan ingin mendapat manfaat daun kenikir, maka sebaiknya konsultasikan terlebih dahulu dengan dokter.

Leave a comment