Juara SUCI Kompas TV Musim Ketiga
Sosok Babe Cabita dikenal sebagai komika jebolan Stand Up Comedy Indonesia (SUCI) Kompas TV musim ketiga pada tahun 2013. Ia berhasil menjadi juara 2 dalam kompetisi tersebut.
Baca Juga: Fakta-fakta Babe Cabita, Komika 34 Tahun Meninggal Dunia Karena Sakit
Keluar sebagai juara dari SUCI, Babe juga aktif di berbagai acara televisi, film, dan web series. Ia juga telah mengeluarkan beberapa karya stand-up comedy spesial di platform streaming.
Page 2 of 3