Peneliti China Menemukan Fosil Telur Dinosaurus Terkecil di Dunia

By yenny hardiyanti
2 Min Read
File foto tak bertanggal ini menunjukkan fosil telur dinosaurus jenis baru yang ditemukan di kota Ganzhou, Provinsi Jiangxi, China. (FOTO: Universitas Geosains China (Wuhan)/Handout melalui Xinhua)

Lou mengatakan bahwa tim peneliti akan menggunakan pemindaian micro-CT untuk merekonstruksi kondisi terkuburnya fosil telur itu, mempelajari proses pembentukan fosil tersebut, dan menentukan lebih lanjut jenis dinosaurus yang bertelur semacam ini maupun metode reproduksi spesiesnya.

Leave a comment