Potongan Tubuh Tercecer di Pinggir Jalan
Saat ditemukan, potongan tubuh korban seperti kaki dan tangan berada di dalam dua karung dengan keadaan tercecer di pinggir jalan. Sedangkan potongan kepala dan badan dibuang ke parit di pinggir jalan raya.
Setelah polisi mengumpumkan potongan tubuh korban yang terpisah langsung dibawa ke RSUD Dr Slamet, Kabupaten Garut.
“Setelah kepolisian mengumpulkan potongan tubuh korban yang terpisah-pisah, langsung dibawa ke RSUD Dr Slamet, Kabupaten Garut,” kata dia.
Kemudian motif dalam pembunuhan ini, lanjutnya masih dalam penyelidikan oleh polisi. Polisi juga masih memeriksa sejumlah saksi dan mengambil keterangan keluarga terduga pelaku.
Baca Juga: Ricuh saat Penertiban PKL Puncak, 3 Satpol PP Terluka dan Warga Bawa Golok Diamankan