Tetap Menjalin Hubungan Baik dengan Organisasi MUID
Meski demikian, Vina tetap menjalin hubungan baik dengan organisasi MUID. Ia mengungkapkan dukungannya kepada para kontestan lainnya dan mengonfirmasi kehadirannya di grand final.
“Aku bahkan nanti tanggal 19 itu masih diundang untuk nonton acara grand final-nya. Jadi aku tetap baik-baik dengan organisasi yang lain, aku tetap dukung mereka semuanya,” ungkap Vina Anggi Sitorus.
Baca Juga: Mundur dari Miss Universe Indonesia 2024, Vina Anggi Sitorus: Sadar dan Tanpa Paksaan
*Ayo ikuti Inversi.id di Google News untuk mendapatkan informasi yang update seputar dunia hiburan, lifestyle, hingga berbagai berita menarik lainnya.