Berkunjung ke Indonesia, Paus Fransiskus akan Hadiri Pertemuan Antar Tokoh Agama di Masjid Istiqlal

By Anisa
5 Min Read
Berkunjung ke Indonesia, Paus Fransiskus akan Hadiri Pertemuan Antar Tokoh Agama di Masjid Istiqlal (Foto: KBRI Takhta Suci)

Pertemuan Tokoh Agama di Masjid Istiqlal

Hari ketiga di Indonesia pada Kamis, 5 September 2024, paus 87 tahun ini telah menghadiri “interreligious meeting”, pertemuan antara para tokoh agama di Masjid Istiqlal.

Pertemuan itu bersama denganImam Agung Masjid Al-Azhar Mesir Sheik Ahmed el-Tayeb menandatangani Dokumen Abu Dhabi (Document of Human Fraternity) ini, pertemuan di Masjid Istqlal tersebut sangat penting.

Baca Juga: Soroti Teknologi CCS, Komisi VII DPR Ingatkan Dampaknya Terhadap Lingkungan

- Advertisement -

Dalam dokumen itu (Human Fraternity for World Peace and Living Together) kedua pemimpin agama itu menegaskan bahwa “kita semua bersaudara.” Dokumen ini memiliki tujuan untuk membangun perdamaian di tengah maraknya intoleransi agama.

Paus mengatakan bahwa “Iman kepada Allah mempersatukan dan tidak memecah belah. Iman itu mendekatkan kita, kendatipun ada berbagai macam perbedaan, dan menjauhkan kita dari permusuhan serta kebencian.”

Leave a comment