Alasan Komisi III DPR Lakukan Kunker ke Kali Bekasi Imbas Kasus Penemuan 7 Mayat

By DP
2 Min Read
Komisi III DPR RI melakukan kunjungan kerja (kunker) spesifik untuk meninjau lokasi penemuan 7 mayat di Kali Bekasi, Jatiasih, Kota Bekasi, Jawa Barat, pada Selasa, 24 September 2024. (Foto: Antara)

Kasus Penemuan 7 Mayat di Kali Bekasi

Sebelumnya, pada Minggu, 22 September 2024, warga menemukan tujuh mayat yang mengambang di Kali Bekasi, tepatnya di belakang Masjid Al Ikhlas, Perumahan Pondok Gede Permai, RT004/RW008, Jatirasa, Jatiasih, sekitar pukul 06.00 WIB. Laporan penemuan tersebut diterima oleh pihak berwenang sekitar pukul 07.00 WIB.

Baca Juga: RS Polri Minta Barang-barang Pribadi 7 Mayat Kali Bekasi, Untuk Apa?

Polisi mencurigai bahwa insiden tersebut berkaitan dengan tawuran, mengingat pada saat penemuan, patroli polisi sedang dilakukan untuk mencegah aksi tersebut. Sejauh ini, 15 orang tersangka telah ditangkap, dengan tiga di antaranya kedapatan membawa senjata tajam.

- Advertisement -

*Ayo ikuti Inversi.id di Google News untuk mendapatkan informasi yang update seputar dunia hiburan, lifestyle, hingga berbagai berita menarik lainnya.

Leave a comment