Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah memutuskan untuk menerima tawaran izin usaha pertambangan (IUP) dari pemerintah untuk organisasi masyarakat (ormas) keagamaan.