BUMN Kontribusi PNBP Hingga 78% dari Target APBN 2024

By birdieni
2 Min Read
Pemerintah dan DPR menyepakati nilai tukar rupiah dipatok pada level Rp16.000 untuk acuan dalam Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (RAPBN) 2025. (INVERSI/Pixabay)

Rinciannya meliputi PPh nonmigas sebesar Rp 665,52 triliun (62,58 persen), PPN dan PPnBM sebesar Rp 470,81 triliun (58,03 persen), PBB dan pajak lainnya sebesar Rp 15,76 triliun, serta PPh migas sebesar Rp 44,45 triliun.

Pemerintah sepakat untuk menambah insentif Pajak Pertambahan Nilai Ditanggung Pemerintah (PPN DTP) dan kuota subsidi Fasilitas Likuiditas Pembiayaan Perumahan (FLPP) guna memperkuat masyarakat kelas menengah.
Ilustrasi pajak (INVERSI/Dok Freepik)

Meskipun secara umum penerimaan pajak mencatat kinerja positif, terdapat kontraksi pada kelompok PPh nonmigas sebesar 2,46 persen akibat pelemahan harga komoditas pada tahun sebelumnya, yang berdampak pada penurunan profitabilitas pada sektor terkait komoditas.

PPh Migas juga mengalami penurunan akibat penurunan lifting minyak bumi. “PPH Migas terkontraksi akibat penurunan lifting minyak bumi,” kata Tommy.

- Advertisement -
Leave a comment