Demi Capai Target Dividen Rp90 Triliun pada 2025, Erick Thohir Bakal Lakukan Ini

“Kita harus lakukan efisiensi lagi menyeluruh, mungkin banyak pihak pasti nggak suka karena tidak mungkin kenaikan ini hanya tergantung pada peningkatan laba,” ujar Erick Thohir di Jakarta, Senin, 2 September 2024.