GP Ansor dan OKP Lintas Agama bertemu Paus Fransiskus
Untuk itu, pimpinan OKP Lintas Agama Indonesia bertemu dengan Paus Fransiskus, Rabu 21 Agustus kemarin dengan membawa Deklarasi Jakarta-Vatikan, yang berisikan 3 poin, yaitu:
1. Menjadi generasi muda Indonesia yang selalu mengamalkan nilai-nilai Pancasila sebagai energi positif bagi peradaban dunia;
Baca juga : Biodata dan Profil Shella Selpi Lizah, TikToker Meninggal Dunia Usai Melawan Kanker Ovarium
2. Mengajak kaum muda sedunia untuk membangun masyarakat dunia yang berpegang teguh pada prinsip toleransi, solidaritas, dan gotong royong.
3. Mendukung dan menyebarluaskan pandangan dan nilai-nilai yang tertuang dalam Dokumen Persaudaraan Manusia untuk Perdamaian Dunia dan Kehidupan Bersama (Dokumen Abu Dhabi) untuk mewujudkan keadilan dan perdamaian dunia.