Solusi Tanpa Melibatkan Penggusuran
Ridwan Kamil juga menyoroti pentingnya mengembangkan solusi yang tidak melibatkan penggusuran.
“Dan memang observasinya mengatakan salah satu ciri keberhasilan di Jakarta selain mengatasi kemacetan atau banjir adalah mengatasi kekumuhan dan mengatasi kekumuhan, memang mayoritas adalah inovasi-inovasi arsitektural,” imbuhnya.
“Bagaimana membangun tanpa menggusur memindahkan kan. Itu yang nanti jadi renungan saya untuk menjadi program-programlah,” ungkapnya.
Kunjungan ini pun untuk menunjukkan keseriusan Ridwan Kamil dalam menyiapkan diri menghadapi tantangan sebagai calon Gubernur Jakarta dengan mendapatkan dukungan dan nasihat dari tokoh-tokoh berpengalaman seperti Jusuf Kalla.
*Ayo ikuti Inversi.id di Google News untuk mendapatkan informasi yang update seputar dunia hiburan, lifestyle, hingga berbagai berita menarik lainnya.