PT Pertamina (Persero) menempati posisi teratas di antara 20 badan usaha milik negara (BUMN) dengan setoran pajak terbesar.