Tak Tunjukkan Itikad Baik Hapus Judi Online dan Pornografi, Menkominfo Ancam Blokir Bigo Live

Kali ini, perhatian tertuju pada aplikasi Bigo Live setelah ditemukan ratusan akun yang memuat konten judi online dan pornografi.