Ajak PKB Kembali ke Pangkuan NU, Gus Ipul: Bersama PBNU Menyejukkan Suasana

By DP
3 Min Read
Ajak Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) untuk kembali ke pangkuan Nahdlatul Ulama (NU), Sekretaris Jenderal Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) Saifullah Yusuf alias Gus Ipul katakan, bersama PBNU dapat menyejukkan suasana. Terlebih setelah Pemilu 2024. (Foto: Antara)

Respon PKB

Merespon Sekjen PBNU Saifullah Yusuf atau Gus Ipul yang meminta PKB kembali ke jalan Nahdlatul Ulama (NU) usai Pemilu 2024, Ketua Umum PKB yang juga cawapres nomor urut 1 Abdul Muhaimin Iskandar atau Cak Imin meminta kader dan relawannya untuk mengabaikan pernyataan Gus Ipul.

“Selamat pagi para pejuang perubahan!Teruslah bekerja menjaga suara rakyat,” ujar Cak Imin lewat akun Twitter yang kini bernama X.

Baca Juga: Profil dan Biodata Gelandang Persib Levy Clement Madinda Fokus Menang di Kandang

- Advertisement -

Bahkan, Cak Imin menyebut bahwa seorang Gus Ipul adalah seorang makelar yang mengatasnamakan NU.

“Jangan hiraukan makelar yang namanya Saipul, mengatasnamakan NU, padahal cuma makelar,” jelasnya.

Leave a comment