Ekspor Produk Otomotif 2023 Naik 5,96 Persen, Menko Perekonomian Dorong Produksi EV yang Kompetitif

By dwi kurnia
3 Min Read
Ekspor produk otomotif nasional terhadap total ekspor produk manufaktur tahun 2023 tumbuh signifikan sebesar 5,96 persen. (Foto: Kemenko Perekonomian)

Ekspor produk otomotif nasional terhadap total ekspor produk manufaktur tahun 2023 tumbuh signifikan sebesar 5,96 persen. Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartanto terus mendorong produksi Electric Vehicle (EV) dengan daya saing kuat.

Industri otomotif terus unjuk gigi dengan diperkuatnya ekspor produk manufaktur di bidang kendaraan pada 2023 dengan angka 5,96 persen. Bahkan, angka ini naik cukup signifikan dibanding tahung sebelumnya yaitu sebesar 5,14 persen.

Baca juga: Kemenko Perekonomian Ungkap Langkah Strategis Agar Inflasi Stabil di Tahun 2024

- Advertisement -

Hal ini menjadikan Menko Perekonomian Airlangga Hartanto tetap semangat menggenjot produksi otomotif, khususnya produk EV. Selain ramah lingkungan, tentunya trend kendaraan listrik ini sangat diminati di pasar Indonesia.

“Salah satu kita harus mendorong EV yang harganya terjangkau bagi masyarakat,” kata Menko Airlangga.

Leave a comment