Harapan Sri Mulyani soal Demokrasi Usai Pemilu 2024, Kita Jaga Supaya Bagus

By DP
3 Min Read
Harapan Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati soal demokrasi usai Pemilu 2024, dengan mengajak masyarakat agar menjaga yang sudah ada supaya bagus. (Foto: Antara)

Ikuti Arahan KPU

Sekedar informasi, Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengaku mengikuti arahan dari Komisi Pemilihan Umum (KPU) untuk memeriksa tiap kertas suara saat melakukan pencoblosan pada Pemilu 2024.

Hal ini dilakukan demi mencegah potensi kecurangan yang terjadi selama pesta demokrasi ini.

“Saya mengikuti apa yang disampaikan oleh KPU,” kata mantan Direktur Pelaksana Bank Dunia.

- Advertisement -

Baca Juga: Profil dan Biodata Gelandang Persib Levy Clement Madinda Fokus Menang di Kandang

Dalam Pemilu 2024 kali ini meliputi pemilihan presiden dan wakil presiden, anggota DPR RI, anggota DPD RI, anggota DPRD provinsi, serta anggota DPRD kabupaten/kota.

Soal daftar pemilih tetap (DPT) tingkat nasional sebanyak 204.807.222 pemilih yang berasal dari hasil rekapitulasi data terkini.

Leave a comment