Fakta-fakta Yustinus Soeroso, Kondektur Bus hingga Jadi Bos Rosalia Indah

By Anisa
3 Min Read
Fakta-fakta Yustinus Soeroso, Kondektur Bus hingga Jadi Bos Rosalia Indah (Foto: SC Video YT)

Pendiri dan Bos Rosalia Indah

Dari bus yang dikredit, rute pertama ia membawa penumpang jurusan Solo-Blitar. Ternyata idenya tersebut disambut baik oleh penumpang, hingga akhirnya ide tersebut terwujud menjadi perusahaan Otobis (PO) Rosalia Indah.

Hingga akhirnya tahun 2015, PO Rosalia Indah menjadi perusahaan berbadan hukum dengan nama PT Rosalia Indah Transport yang tercantum dalam SK. Menkumham RI No. AHU-2392920.AH.01.01.

Baca Juga: Kronologi Kecelakaan Bus Rosalia Indah di Tol Batang Semarang, Masuk ke Parit

- Advertisement -

Mengutip dari laman resmi Rosalia Indah, kini jumlah armada sudah mencapai ratusan bus, perusahaan ini mempekerjakan lebih dari 1.000 orang dan memiliki 140 kantor perwakilan untuk penjualan tiketnya yang tersebar di Jawa dan Sumatera.

Kantor pusatnya pun berada di Jalan Raya Solo-Sragen KM. 7,5 Jaten, Karanganyar, Jawa Tengah. Kawasan ini lebih dikenal dengan sebutan Palur bagi warga Solo.

Leave a comment