Timnas Indonesia kini berada pada ambang pencapaian sejarah baru di Piala Asia 2023 dengan peluang lolos ke babak 16 besar, sesuatu yang belum pernah terjadi sejak empat edisi Piala Asia sebelumnya pada tahun 1996, 2000, 2004, dan 2007, di mana selalu terhenti di fase grup. Terlebih, usai China tak lolos. (Foto: pssi.org)