Berkualitas dan Tahan Lama, Ini Rekomendasi Merk Karpet Mobil

By dwi kurnia
4 Min Read
Rekomendasi merk karpet mobil berkualitas dan tahan lama. (Foto: instagram)

2. Comfort

Comfort adalah produsen karpet mobil lokal yang memproduksi karpet dari bahan mie coil.Comfort memiliki kualitas bahan baku yang lebih tebal dan lebih kuat jika dibandingkan dengan produsen karpet mobil jenis coil yang lainnya.

Efek pijakan yang dimiliki oleh karpet ini sangat nyaman, lembut dan anti slip.Karpet Comfort dibuat secara custom disesuaikan dengan alas interior mobil, membuat tampilan alas mobil kamu jadi lebih mewah dan fit.

- Advertisement -

Baca juga: Asap Ngebul dari Knalpot Mobil, Cari tahu Penyebabnya

Merk Comfort mengeluarkan dua tipe karpet mobil; tipe Deluxe dan tipe Premium yang dibedakan dari jenis ketebalan masing-masing karpet.

Keunggulan lain dari karpet Comfort adalah banyaknya ragam pilihan warna, dilengkapi heelpad dan logo pin comfort di bagian pengemudi.

Walaupun karpet Comfort dijual dengan harga relatif lebih tinggi dari karpet sejenisnya, tapi bicara kualitas tidak perlu kamu ragukan lagi.

Kamu akan dimanjakan dengan kualitas pijakan kaki yang empuk dan nyaman, dengan keawetan yang lebih lama.

Leave a comment