Pengamat Politik Ujang Komarudin menyatakan sosok Menteri BUMN Erick Thohir cocok dipasangkan dengan calon presiden (capres) Ganjar Pranowo yang berasal dari PDI Perjuangan maupun Prabowo Subianto yang juga merupakan capres dari Partai Gerindra.