Jaga Kualitas Udara, Kemenhub Dukung Penyediaan Kendaraan Listrik di IKN

By Anisa
4 Min Read
Jaga Kualitas Udara, Kemenhub Dukung Penyediaan Kendaraan Listrik di IKN (Foto: Instagram/@kemenhub151)

Kemenhub soal Layanan Bus Listrik

Kemudian terkait dengan layanan bus listrik, Kemenhun pun telah melaksanakan kajian perencanaan teknis angkutan umum di KIPP tahap 1 dengan mengusulkan 3 rute trayek.

Baca Juga: Bambang Susantono Mundur dari Jabatan Kepala Otorita IKN, Berikut Profil dan Biodatanya

Adapun ketiga trayek tersebut yakni rute Park & Ride sampai Masjid Raya dengan total kebutuhan 13 bus medium; rute Park & ride sampai Botanical Garden total kebutuhan armada 7 bus medium; dan rute Park & ride 1 sampai Park & ride 2 dengan total kebutuhan 21 armada.

- Advertisement -
Leave a comment