Keluarga Panji menyambut kebebasan ini dengan sukacita, mereka berharap Panji bisa kembali memimpin dan berkontribusi di Pondok Pesantren Al-Zaytun dengan lebih baik lagi.
Di sisi lain, masyarakat tetap berharap agar Panji dapat menunjukkan sikap yang lebih bijaksana dan menghindari tindakan yang dapat menimbulkan kontroversi di masa depan.
Page 2 of 2