Calon presiden nomor urut 03 Ganjar Pranowo penasaran tentang mobil Suzuki Jimny 5 pintu saat mengunjungi Indonesia International Motor Show (IIMS) 2024 di JIExpo, Kemayoran, Jakarta Pusat, Kamis (22/2).
“Ini berapa harganya,” kata Ganjar sambil menunjuk kendaraan Suzuki Jimny 5 pintu dikutip dari Antara, Jumat (23/2/2024).
Dia juga menanyakan harga mobil bekas Jimny tiga pintu.
“Saya dengar harga bekas kendaraan Jimny lebih mahal ya,” kata penyuka kendaraan off-road itu.
Page 1 of 3