Google Terbukti Bersalah
Wilson White, Wakil Presiden Urusan Pemerintah dan Kebijakan Publik Google, menyatakan penerimaan pihaknya terhadap putusan pengadilan ini.
CEO Epic Games, Tim Sweeney, menyambut kemenangan ini dengan gembira. Ungkapannya dibagikan melalui akun Twitter barunya, @TimSweeneyEpic.
Meskipun Google terbukti bersalah, belum jelas bagaimana mereka akan mengubah sistem Play Store dan in-app purchase agar tidak lagi dianggap monopoli, sesuai dengan putusan pengadilan.
Baca Juga: Fakta-Fakta Oklin Fia, Selebgram yang Viral Jilat Batang Es Krim
Rencananya, mekanisme transaksi di Play Store akan dibahas lebih lanjut pada Januari 2024. Sebelumnya, Epic Games juga menggugat Apple terkait toko aplikasi iOS App Store dan proses transaksi atau in-app purchase.
Namun, pada putusan pengadilan September 2021, Apple dinyatakan tidak bersalah atas dugaan monopoli pasar dan sistem pembayaran di App Store.