Kunci Keamanan Bisnis di Masa Depan, Cloud Disebut Jadi Solusi Privasi

By DP
2 Min Read
Cloud disebut jadi solusi privasi dan perlindungan data yang semakin kompleks, hingga disebut menjadi kunci keamanan bisnis di masa depan. Khususnya bagi pelaku bisnis di kawasan Asia Tenggara. (Foto: Pixabay)

Cloud disebut jadi solusi privasi dan perlindungan data yang semakin kompleks, hingga disebut menjadi kunci keamanan bisnis di masa depan. Khususnya bagi pelaku bisnis di kawasan Asia Tenggara.

Pelaku bisnis di kawasan Asia Tenggara, mulai melirik Cloud dengan kedaulatan Cloud (Cloud Sovereignty), demi pertumbuhan dan transformasi bisnis yang lebih besar.

Kunci Keamanan Bisnis di Masa Depan

Cloud, sebagai solusi privasi dan kunci keamanan bisnis di masa depan, perusahaan harus mempertimbangkan strategi Cloud mereka serta mengendalikan data.

- Advertisement -

Kedaulatan Cloud adalah sebuah keharusan demi kunci keamanan bisnis masa depan. Sebab, teknologi yang semakin tumbuh pesat dan inovasi dalam teknologi juga mengalami pertumbuhan, perlu menjadi privasi data. Salah satunya dengan Cloud.

Cloud Membuka Peluang Bisnis

Saat kunci kemanan bisnis masa depan dan keamanan privasi terjaga dengan Cloud, maka akan membuka peluang bisnis baru atau meningkatkan skala perusahaan yang menyimpan data privasinya di Cloud.

Bagi Cloud, tentu ini adalah sebua tantangan agar semua wilayah yang belum terjamah, agar terjamah dan menjadi kunci bisnis masa depan.

Salah satunya dalam ajang Indonesia Cloud & Data Center Convention 2023.

Di ajang VMware Explore 2022, VMware terus membangun portofolio penawaran SaaS dengan kedaulatan cloud. Para mitra VMware memberikan layanan SaaS berdaulat secara native dengan perangkat lunak VMware yang berjalan dalam pusat data cloud berdaulat mereka, yang sepenuhnya terputus dari Internet publik.

Dalam perhelatan MWC 2023 kali ini, VMware menawarkan inovasi terbaru yang mampu mendukung transformasi pelanggan menghantarkan solusi multi Cloud bagi perusahaan penyedia layanan.

Tak hanya itu, VMware juga memperkenalkan sejumlah kapabilitas konektivitas edge dan nirkabel cerdas yang telah disempurnakan untuk para pengguna SD-WAN dan SASE.

Dalam halk ini, VMware telah melakukan inovasi untuk mendukung kalangan CSPs dalam memodernisasi jaringan mereka dengan cepat dan mengoptimalkan jaringan 4G/5G agar semua inovasi untuk mendukung semua kalangan tercapai dengan optimal.

Leave a comment