Dijaga Polri, TNI dan Banser
Terlihat juga sejumlah personel Polri, TNI serta Banser melakukan pengamanan di kawasan tersebut.
Baca Juga: Ini Tampang Pelaku Penganiayaan Anak Aghnia Punjabi, Sudah Ditetapkan Tersangka
Mengutip dari Antara, Salat Id langsung dipimpin oleh Mbah Benu, sapaan akrab KH Raden Ibnu Hajar Sholeh Pranolo. Setelah memimpin salat, imam masjid Mbah Benu memberikan sebuah pesan dalam khotbah agar masyarakat terus merawat persatuan dan kerukunan satu sama lain.
“Saling rukun, jaga persatuan dan kesatuan dengan siapa saja,” kata pria tersebut.