Yenny Wahid resmi mendukung Ganjar-Mahfud MD di Pilpres 2024. Lebih lanjut, PBNU katakan, hal tersebut merupakan hak setiap warga negara untuk memilih siapa saja calon presiden dalam sebuah Pemilihan Umum. Sebab, itu adalah sebuah sikap pribadi yang ditunjukkan oleh putri Presiden ke-4 RI Abdurrahman Wahid atau Gus Dur. (Foto: Antara)