Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengungkapkan bahwa dia memiliki akses kepada data intelijen yang mencakup informasi tentang isi dan arah partai politik (parpol). Direktur Parameter Politik Indonesia (PPI), Adi Prayitno, menyatakan bahwa Jokowi adalah sang king maker yang sesungguhnya dalam Pilpres 2024 ini. (Foto: Antara)