Kontroversi antara Pelatih Persija Jakarta, Thomas Doll, yang menolak melepas Rizky Ridho ke Timnas Indonesia U-23 telah memancing tanggapan dari Ketua Umum PSSI, Erick Thohir. Erick mempertanyakan mengapa klub-klub enggan melepas pemain yang dipanggil untuk Timnas. (Foto: Antara)